Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2020

Gondrong dan Gundul; sebuah tantangan

Istimewa Tulisan ini berawal dari diskusi santai saya dengan beberapa orang di salah satu warung kopi. Sebenarnya diskusi itu sangat mendadak, kenapa tidak, saya dihubungi sekitar sepuluh menit dari waktu dimulainya diskusi. Undangan itu membuat saya harus terburu-buru untuk mengunjungi warung kopi yang sudah ditentukan. Diskusi dengan undangan mendadak itu berlangsung sangat lemak hingga berjam-jam kami duduk melingkar, berdiskusi. Ada banyak varian pembahasan yang kami diskusikan, mulai dari yang berkaitan dengan jurusan kuliah, organisasi ekstra, hingga pembahasan yang bersifat perseorangan. Diluar pembahasan itu, saya tiba-tiba teringat dengan salah satu buku yang membahas bagaimana rambut gondrong menjadi ancaman serius bagi orde baru. Rambut gondrong adalah masalah serius terutama pada awal 1970an atau awal-awal orde baru berkuasa. Buku itu berjudul Dilarang gondrong, praktik kekuasaan orde baru terhadap anak muda awal 1970an. "Rambut gondrong" adalah dua kata yang jika